MAKNA ETIKA SEBAGAI LANDASAN MENTAL SPIRITUAL PENDIDIK YANG PROFESIONAL DI ZAMAN MILENIAL

I Made Putra Aryana

Sari


Artikel ini menguraikan tentang pendidik dalam menerapkan etika sebagai landasan mental spiritual di zaman milenial. Membahas pentingnya etika sebagai landasan mental dan spiritual pendidik Hindu untuk mengendalikan emosi dan tingkah laku dalam menjalankan tugas-tugas pendidikan dan pengajaran di zaman milenial. Dibahas menggunakan metode observasi, studi kepustakaan dan wawancara. Sikap seorang pendidik yang profesional, yakni menjauhi larangan-larangan Agama Hindu yang dapat menghambat perkembangan profesi dan perkembangan peserta didik. Berdasarkan analisis, seorang pendidikan yang profesioanal di zaman milenial ini wajib memegang teguh etika sebagai landasan mental spiritualnya. Landasan tersebut terdapat ajaran-ajaran Hindu antara lain, Panca Sraddha, Catur Purusa Artha, Trikaya Parisudha, Dharma Laksana.


Teks Lengkap:

PDF


DOI: https://doi.org/10.25078/klgw.v10i1.1395

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jurnal Kalangwan Terindeks Oleh :

     

 

 
Jurnal Kalangwan berada di bawah lisensi CC BY-SA
 
 
View My Stats